Senin, Agustus 31, 2009

Jarinya sama dengan Jariku




Beberapa hari yang lalu,
Setelah aku mengadiri rapat digedung utama kantorku
aku bermaksud kembali keruanganku yang ada di gedung lain
Sambil menyeberangi selasar yang menghubungkan setiap gedung
Mataku tertegun pada beberapa pekerja bangunan
Dari sekian banyak pekerja tersebut
Ada beberapa yang masih sangat belia
Dengan tekun, tanpa bicara, dan tanpa senyum
Mereka bekerja dengan bersemangat
Aku memperhatikan mereka
Pikiranku berbuncah....Sehingga pada kesimpulan bahwa
Setiap inci bangunan yg kita pijak, kita huni, besar dan megah
Merupakan susunan dari JARI-JARI ini
Sementara....Jari-jarinya sama dengan jari-jariku
Terdiri dari daging yang lembut dan ukurannya juga tidah beda jauh
Tapi dari jari-jarinya...
Tercipta suatu karya yang besar, tinggi menjulang

5 komentar:

  1. Subhanallah. Begitulah dahsyatnya kkeuatan jari ya. Nice posting sobat.

    BalasHapus
  2. POsting inspiratif dan sarat akan perenungan.

    BalasHapus
  3. Hai Trims ya sudah datang berkunjung...
    Kalian berdua janjian.... ya hehehe

    with love

    BalasHapus
  4. mereka adalah orang belia yg harus berjuan hidup sebelum waktunya..tapi sebuah kesalutan atas perjuangan hidup mereka...

    BalasHapus
  5. Mereka adalah kehidupan yang sebenarnya

    Salam

    BalasHapus

a