Kamis, Oktober 01, 2009

Kebakaran Hutan





Setiap musim kemarau selalu terjadi Kebakaran Hutan
Dari photo di atas menunjukan betapa hebat
hutan terbakar setiap tahun
Hutan Terbakar hangus
Kehidupan menjadi mati.....
Pada saat ini udara jadi tidak fresh
Serpihan daun yang terbakar berhamburan
sampai kedalam rumah
Kabut menutupi seluruh kota
Jarak pandang terbatas kurang dari 5 meter
Penerbangan delay sampai batas waktu tidak tertentu
Ini akan berhenti sampai hujan mengguyur bumi
Kehidupan barupun akan berganti.......

7 komentar:

  1. Sungguh miris rasanya menyaksikan hutan2 kita habis terbakar setiap tahunnya, sudah saatnya pemerintah mengambil pembelajaran dari semua peristiwa yang telah terjadi sebelumnya.

    BalasHapus
  2. subhanalloh, moga manusia tak lagi serakah...

    BalasHapus
  3. Semoga aja kebarakan hutannya cepat teratasi...
    Gawat kan kalo semakin meluas, bisa kena ISPA ntar...

    BalasHapus
  4. Siklus kehidupan...kadang memilukan...ughhhh

    BalasHapus
  5. Siklus kehidupan...kadang memilukan...ughhhh

    BalasHapus
  6. Itu memang sengaja di bakar atau kebakaran yang tidak di sengaja mbak?
    atau karena cuaca yang panas?
    o iya mbak, ada info barudi blog ku :)

    BalasHapus
  7. @Bung Iwan semoga ini jadi agenda pemerintah utk memelihara hutan dg baik n juga kita semua
    @Buwel, inshallah
    @Zippy trims sudah berkunjung ya
    @Sayur lodeh, begitulah kehidupan
    @Jimox, sengaja atau ga sengaja sama2 jadi petaka..aku entar datang ke rumahmu ya..

    Salam

    BalasHapus

a